Senin, 23 April 2012

ALGORITMA DAN FLOWCHART UNTUK PROSES UJIAN SELEKSI MASUK STAN (ASUMSI : NILAI RATA2 UJIAN SELEKSI MINIMAL 7,5 KHUSUS UNTUK UJIAN BAHASA INDONESIA MINIMAL 7 DAN JUMLAH MAHASISWA YANG DITERIMA MAKSIMAL 1.000 ) oleh Rahman Taufik-II.H-Kebendaharaan Negara

Algoritma :

1.         Baca data “NILAI PESERTA USM STAN”
2.         Jika nilai bahasa Indonesia lebih dari atau sama dengan 7.5, Maka Jumlah nilai Bahasa Inggris, Bahasa Indonesia dan TPA kemudian dibagi 3
3.         Jika hasil rata-rata lebih dari atau sama dengan 7.5 maka tulis/masukkan nama peserta ke "DAFTAR SEMENTARA PESERTA LULUS USM STAN"
4.         Jika seluruh kondisi di atas tidak terpenuhi maka tulis/masukkan nama peserta ke "DAFTAR PESERTA TIDAK LULUS USM STAN"
5.         Urutkan daftar nama peserta lulus ujian berdasarkan nilai yang paling besar
6.         Jika Peserta mempunyai nomor urut lebih dari 1000
7.         Maka tulis/masukkan nama peserta ke "DAFTAR PESERTA TIDAK LULUS USM STAN"
8.         Jika Peserta mempunyai nomor urut kurang atau sama dengan 1000
9.         Maka tulis/masukkan nama peserta ke "DAFTAR PESERTA  LULUS USM STAN"
10.     Cetak daftar peserta lulus USM STAN

Flowchart